kitakoki

Resep Mozaik puding - Resep Masakan Indonesia

Resep Mozaik puding - Resep Masakan Indonesia

Mozaik puding
Mozaik puding

Selamat datang di situs kitakoki.blogspot.com yang bertema masakan Indonesia, Pada kesempatan kali ini kami memposting artikel resep masakan dengan judul Mozaik puding. Berikut resep lengkapnya:

Bahan-bahan

  • 2 bungkus agar-agar swallow putih
  • 1/2 kg gula pasir
  • 2 set susu kental manis
  • 1 bungkus santan kara
  • 8 gelas air
  • sesuai selera Beberapa Pewarna makanan

Langkah

  1. Masak 1 bungkus agar-agar swallow, 4 gelas air, 4 gelas gula hingga matang.
  2. Tuang ke dalam beberapa wadah dan beri macam-macam warna setiap wadahnya sesuai selera. Tunggu dingin.
  3. Iris-iris kecil agar-agar menyerupai kubus dan susun di dalam cetakan puding.
  4. Masak 1 bungkus agar-agar, sisa gula, susu, santan kara dan air hingga matang.
  5. Tuangkan ke dalam cetakan agar yang sudah berisi irisan agar warna warni.
  6. Tunggu dingin dan sajikan.


Anda telah membaca postingan artikel yang berjudul Mozaik puding pada situs kitakoki.blogspot.com. Terima kasih atas kunjungannya, Semoga bermanfaaat.


Related Keyword

  • resep makanan indonesia
  • Resep Makanan
  • Resep Makanan Ayam
  • Aneka Resep Makanan
  • Resep Makanan Spesial
  • Resep Makanan Enak
  • Resep Resep Makanan
  • ResepMasakan
  • resep makanan nusantara
  • resep makanan sederhana
  • resep makanan sehari hari
  • resep makanan ikan
  • resep makanan jawa
Previous
Next Post »
Thanks for your comment

Popular Posts