Resep Spaghety Panggang #pr_pasta - Resep Masakan Indonesia
Spaghety Panggang #pr_pasta |
Selamat datang di situs kitakoki.blogspot.com yang bertema masakan Indonesia, Pada kesempatan kali ini kami memposting artikel resep masakan dengan judul Spaghety Panggang #pr_pasta. Berikut resep lengkapnya:
Bahan-bahan
- 250 gr spaghety kering
- Secukupnya air utk merebus
- Sejumput garam
- 1 sdm minyak goreng
- Secukupnya keju mozzarella untuk topping
- ðð§ Bahan saus merah/Bolognese ala Indi :
- 2 siung bawang putih, cincang halus
- 1 buah bawang bombay uk sedang, potong dadu kecil
- 250 gr daging sapi cincang
- 2 buah tomat merah besar, potong dadu kecil
- Secukupnya saus tomat
- 1/2 botol saus bolognese Prego/ Delmonte
- Secukupnya italian seasoning, garam, gula, merica
- 2 sdm butter/margarine utk menumis
- ðð§ Bahan saus putih/Bechamel ala Indi :
- 1 sdm butter/margarine
- 300 ml susu UHT (saya pk ultra)
- 2 sdm tepung terigu serbaguna
- 150 gr keju cheddar parut (saya pk kraft)
- Secukupnya gula, merica bubuk, italian seasoning, pala bubuk
Langkah
- Didihkan air secukupnya, beri sejumput garam dan minyak sayur. Setelah mendidih masukan spaghety kering. Masak sampai aldente.
- Saus merah dan putih : Tumis bawang putih pk butter/margarine sampai harum. Masukan bawang bombay, aduk rata. Kemudian masukan daging cincang, masak sampai daging berubah warna. Masukan potongan tomat, aduk rata, beri saus tomat, saus spaghety, garam, gula, merica, italian seasoning. Aduk rata. Tes rasa. Angkat. Sisihkan. Lelehkan butter/margarine, masukan tepung terigu, aduk cepat. Tuang susu cair, aduk rata, lalu masukan keju parut dan bumbu. Aduk terus smp licin dan meletup2. Angkat, sisihkan
- Tuang dalam pinggan tahan panas/loyang aluminium foil yg sudah dioles margarine, pertama saus merah, lalu saus putih kemudian spaghety. Lakukan sampai selesai. Kemudian tabur keju mozzarela merata dipermukaannya.
- Panggang dalam oven yg sudah dipanaskan terlebih dahulu. Dengan api bawah suhu 180 dercel 15 menit, api atas 5 menit. Angkat. Sajikan hangat. Ini agak eksotik mst nya 5 menit api atas ini 10 menit ð .
Anda telah membaca postingan artikel yang berjudul Spaghety Panggang #pr_pasta pada situs kitakoki.blogspot.com. Terima kasih atas kunjungannya, Semoga bermanfaaat.
Related Keyword
- resep makanan indonesia
- Resep Makanan
- Resep Makanan Ayam
- Aneka Resep Makanan
- Resep Makanan Spesial
- Resep Makanan Enak
- Resep Resep Makanan
- ResepMasakan
- resep makanan nusantara
- resep makanan sederhana
- resep makanan sehari hari
- resep makanan ikan
- resep makanan jawa
ConversionConversion EmoticonEmoticon