kitakoki

Resep Kung Pao Chicken - Resep Masakan Indonesia

Resep Kung Pao Chicken - Resep Masakan Indonesia

Kung Pao Chicken
Kung Pao Chicken

Selamat datang di situs kitakoki.blogspot.com yang bertema masakan Indonesia, Pada kesempatan kali ini kami memposting artikel resep masakan dengan judul Kung Pao Chicken. Berikut resep lengkapnya:

Bahan-bahan

  • 🌸 ayam :
  • 500 gr dada ayam potong kecil-kecil
  • 1 sdm kecap asin
  • 2 sdm tepung maizena
  • 🌸 saus : (banyaknya bisa disesuaikan)
  • 1 sdm saus sambal
  • 1 sdm kecap manis
  • 1 sdm minyak wijen
  • 1 sdt saus tiram
  • Secukupnya garam
  • 🌸 lainnya:
  • Secukupnya minyak goreng
  • 2 siung bawang putih cincang
  • 1 cm jahe cincang (saya 1 sdt jahe bubuk)
  • 1/2 paprika merah
  • Secukupnya cabai merah kering / segar
  • 1 batang daun bawang
  • Secukupnya kacang tanah/mede goreng/sangrai

Langkah

  1. Aduk rata ayam dengan kecap asin dan maizena. Sisihkan.
  2. Campur semua bahan saus. Sisihkan.
  3. Potong-potong dan siapkan bahan lainnya.
  4. Panaskan minyak, goreng ayam sampai matang kecoklatan. Angkat.
  5. Tumis bawang putih, jahe, cabai dan paprika.
  6. Masukan kembali ayam yg sudah digoreng dan saus. Aduk rata.
  7. Masukan daun bawang dan kacang. Aduk rata kembali, cek rasa dan angkat.
  8. Sajikan hangat.


Anda telah membaca postingan artikel yang berjudul Kung Pao Chicken pada situs kitakoki.blogspot.com. Terima kasih atas kunjungannya, Semoga bermanfaaat.


Related Keyword

  • resep makanan indonesia
  • Resep Makanan
  • Resep Makanan Ayam
  • Aneka Resep Makanan
  • Resep Makanan Spesial
  • Resep Makanan Enak
  • Resep Resep Makanan
  • ResepMasakan
  • resep makanan nusantara
  • resep makanan sederhana
  • resep makanan sehari hari
  • resep makanan ikan
  • resep makanan jawa
Previous
Next Post »
Thanks for your comment

Popular Posts