kitakoki

Resep Kimchi tanpa lobak - Resep Masakan Indonesia

Resep Kimchi tanpa lobak - Resep Masakan Indonesia

Kimchi tanpa lobak
Kimchi tanpa lobak

Selamat datang di situs kitakoki.blogspot.com yang bertema masakan Indonesia, Pada kesempatan kali ini kami memposting artikel resep masakan dengan judul Kimchi tanpa lobak. Berikut resep lengkapnya:

Bahan-bahan

  • 1 kg sawi putih "cuci,belah 2'
  • 1 buah wortel 'cuci,iris korek api"
  • 8 daun bawang "cuci,iris serong"
  • 3 sdm kecap ikan
  • 3 sdm bubuk cabe
  • Garam halus
  • Bahan yg dihaluskan
  • 5 bawang putih
  • 2 cm jahe
  • 1/2 buah bawang bombay
  • Bahan saus
  • 2 sdm tepung terigu
  • Sedikit air

Langkah

  1. Cuci, belah jadi 2 lalu garami tiap helai nya diamkan selama 1,5-2jam
  2. Bikin saus : masak sedikit air lalu tambahkan tepung terigu,aduk2 hingga mengental.
  3. Iris daun bawang dan wortel "ditambah lobak juga bisa"
  4. Blender bumbu yg dihaluskan.
  5. Cuci bersih sawi putih lalu tiriskan dulu sampai tidak ada airnya
  6. Campurkan bahan saus,bahan yg sudah dihaluskan,kecap ikan,bubuk cabe, wortel dan daun bawang.aduk hingga merata.
  7. Aduk hingga merata.tes rasa jangan lupa, Lalu siapkan sawi putih dibaskom. Baluri setiap helainya dengan bumbu.
  8. Taruh di wadah yang tertutup.
  9. Kimchi ini bisa langsung / difermentasi dikulkas. Kimchi ni bisa bertahan sampai 2-3bulan.
  10. Semakin hari rasa kimchi akan semakin asam.
  11. Selamat mencobaĆ°Ÿ˜


Anda telah membaca postingan artikel yang berjudul Kimchi tanpa lobak pada situs kitakoki.blogspot.com. Terima kasih atas kunjungannya, Semoga bermanfaaat.


Related Keyword

  • resep makanan indonesia
  • Resep Makanan
  • Resep Makanan Ayam
  • Aneka Resep Makanan
  • Resep Makanan Spesial
  • Resep Makanan Enak
  • Resep Resep Makanan
  • ResepMasakan
  • resep makanan nusantara
  • resep makanan sederhana
  • resep makanan sehari hari
  • resep makanan ikan
  • resep makanan jawa
Previous
Next Post »
Thanks for your comment

Popular Posts