Resep Brudel Tape - Resep Masakan Indonesia
Brudel Tape |
Selamat datang di situs kitakoki.blogspot.com yang bertema masakan Indonesia, Pada kesempatan kali ini kami memposting artikel resep masakan dengan judul Brudel Tape. Berikut resep lengkapnya:
Bahan-bahan
- 2 butir telur
- 175 gr gula pasir
- 220 gr tepung segitiga
- 150 gr tape singkong buang sumbunya
- 100 gr margarin
- 7 gr fermipan
- 175 ml air hangat
- sesuai selera Topping
Langkah
- Siapkan loyang uk 24cm. Oles dgn margarin lalu taburi tepung atau alasi dgn baking paper.
- Panaskan oven.
- Siapkan mangkuk besar. Masukkan semua bahan. Aduk dengan whisker sampai halus. Tuang kedalam loyang.
- Diamkan 45 menit. Beri topping sesuai selera. Oven dengan api sedang sampai matang. (aku pake otang, api sedang, oven selama 1 jam).
- Note : kalau dikocok pke mixer cukup 2 - 3 menit aja (gak usah sampai mengembang). Diamkan 45 menit sampai adonan mengembang 2x.
- Bagian dalam
- Lembuuutttt (maapkeun ini loyangnya kegedean & cuma bikin 1/2 resep jd kecil kuenya ð)
Anda telah membaca postingan artikel yang berjudul Brudel Tape pada situs kitakoki.blogspot.com. Terima kasih atas kunjungannya, Semoga bermanfaaat.
Related Keyword
- resep makanan indonesia
- Resep Makanan
- Resep Makanan Ayam
- Aneka Resep Makanan
- Resep Makanan Spesial
- Resep Makanan Enak
- Resep Resep Makanan
- ResepMasakan
- resep makanan nusantara
- resep makanan sederhana
- resep makanan sehari hari
- resep makanan ikan
- resep makanan jawa
ConversionConversion EmoticonEmoticon