Resep Bolu tiramisu kukus - Resep Masakan Indonesia
Bolu tiramisu kukus |
Selamat datang di situs kitakoki.blogspot.com yang bertema masakan Indonesia, Pada kesempatan kali ini kami memposting artikel resep masakan dengan judul Bolu tiramisu kukus. Berikut resep lengkapnya:
Bahan-bahan
- 200 gr terigu
- 4 butir telur
- 1 sdt sp
- 200 gr gula pasir
- 1 sdt baking powder
- 100 ml santan
- 100 ml minyak goreng
- 1 sachet kopi instan (saya pakai luwak white coffee karamel)
- 2,5 sdm coklat bubuk
- 2 sdm susu bubuk(tambahan saya)
Langkah
- Kocok telur gula sp dengan speed tinggi sampai kental berjejak
- Turunkan speed Masukkan ayakan tepung & baking powder, kocok sampai rata.
- Masukkan santan & minyak,aduk balik pakai spatula.
- Bagi adonan menjadi 3 bagian.beri kopi sachet 1 bagian, coklat bubuk 1 adonan lain terakhir beri susu bubuk adonan terakhir.
- Panaskan kukusan sampai beruap banyak.alasi kain tutupnya agar air tidak menetes.kecilkan api saat memasukkan adonan.tuang 1 bagian ratakan agar tidak bergelombang.kukus 10 menit.
- Lakukan sampai adonan habis.terakhir kukus selama 20 menit.oiya waktu menuang adonan selanjutnya tidak perlu mengeluarkan loyang dari dalam kukusan.langsung saja tuang&ratakan.insyaallah tidak bergelombang.selamat mencoba.
Anda telah membaca postingan artikel yang berjudul Bolu tiramisu kukus pada situs kitakoki.blogspot.com. Terima kasih atas kunjungannya, Semoga bermanfaaat.
Related Keyword
- resep makanan indonesia
- Resep Makanan
- Resep Makanan Ayam
- Aneka Resep Makanan
- Resep Makanan Spesial
- Resep Makanan Enak
- Resep Resep Makanan
- ResepMasakan
- resep makanan nusantara
- resep makanan sederhana
- resep makanan sehari hari
- resep makanan ikan
- resep makanan jawa
ConversionConversion EmoticonEmoticon