kitakoki

Resep Japanese cotton cheese cake - Resep Masakan Indonesia

Resep Japanese cotton cheese cake - Resep Masakan Indonesia

Japanese cotton cheese cake
Japanese cotton cheese cake

Selamat datang di situs kitakoki.blogspot.com yang bertema masakan Indonesia, Pada kesempatan kali ini kami memposting artikel resep masakan dengan judul Japanese cotton cheese cake. Berikut resep lengkapnya:

Bahan-bahan

  • 250 gr cream cheese
  • 5 butir telur
  • 70 gr gula
  • 25 gr butter
  • 30 gr susu cair
  • 30 gr tepung
  • 1/4 sdm maizena
  • 1/2 sdt cream of tartar
  • Sejumput garam
  • Sejumput baking powder

Langkah

  1. Pisahkan antara putih dan kuning telur
  2. Lelehkan butter dan cream cheese kemudian aduk bersama susu dan dinginkan
  3. Aduk kuning telur sembari masukkan tepung, maizena, baking powder dan garam sampai rata
  4. Masukkan campuran cream cheese kedalam adonan kuning telur dan aduk rata
  5. Mixer putih telur, gula dan cream of tartar sampai mengembang
  6. Matikan mixer dan masukkan adonan putih telur kedalam adonan kuning telur secara bertahap (tidak langsung semuanya)
  7. Aduk campuran keduanya sampai rata
  8. Setalah selesai masukkan ke loyang lapisi dengan kertas roti.. oven dengan cara nampan diberj air baru taruh loyangnya.oven selama sekitar 45 menitan dengan suhu 150 c
  9. Dan siap disajikan..


Anda telah membaca postingan artikel yang berjudul Japanese cotton cheese cake pada situs kitakoki.blogspot.com. Terima kasih atas kunjungannya, Semoga bermanfaaat.


Related Keyword

  • resep makanan indonesia
  • Resep Makanan
  • Resep Makanan Ayam
  • Aneka Resep Makanan
  • Resep Makanan Spesial
  • Resep Makanan Enak
  • Resep Resep Makanan
  • ResepMasakan
  • resep makanan nusantara
  • resep makanan sederhana
  • resep makanan sehari hari
  • resep makanan ikan
  • resep makanan jawa
Previous
Next Post »
Thanks for your comment

Popular Posts