kitakoki

Resep Brownis kukus chocolatos simple - Resep Masakan Indonesia

Resep Brownis kukus chocolatos simple - Resep Masakan Indonesia

Brownis kukus chocolatos simple
Brownis kukus chocolatos simple

Selamat datang di situs kitakoki.blogspot.com yang bertema masakan Indonesia, Pada kesempatan kali ini kami memposting artikel resep masakan dengan judul Brownis kukus chocolatos simple. Berikut resep lengkapnya:

Bahan-bahan

  • 2 butir telur ayam
  • 5 SDM tepung terigu
  • 5 SDM gula pasir
  • 5 SDM minyak sayur
  • 5 SDM air hangat
  • 1 SDT baking powder (boleh diganti soda kue)
  • 2 sachet chocolatos bubuk
  • 2 sachet susu kental manis rasa coklat
  • Keju cheddar (untuk topping)

Langkah

  1. Kocok telur dan gula pasir hingga berbuih
  2. Setelah berbuih masukkan semua bahan, tepung terigu (boleh diayak terlebih dahulu), chocolatos, baking powder, SKM, minyak goreng, dan 5 Sdm air hangat. Aduk sampai merata dan masukkan dalam loyang/adonan tahan panas sebelum dimasukkan lapisi terlebih dahulu loyang dgn minyak/mentega
  3. Panaskan kukusan dan lapisi tutupnya dgn kain agar air tidak jatuh ke adonan
  4. Masukkan adonan dlm kukusan. Tunggu sampai 20 menit
  5. Brownis hangat siap disajikan. Beri topping utk pelengkap


Anda telah membaca postingan artikel yang berjudul Brownis kukus chocolatos simple pada situs kitakoki.blogspot.com. Terima kasih atas kunjungannya, Semoga bermanfaaat.


Related Keyword

  • resep makanan indonesia
  • Resep Makanan
  • Resep Makanan Ayam
  • Aneka Resep Makanan
  • Resep Makanan Spesial
  • Resep Makanan Enak
  • Resep Resep Makanan
  • ResepMasakan
  • resep makanan nusantara
  • resep makanan sederhana
  • resep makanan sehari hari
  • resep makanan ikan
  • resep makanan jawa
Previous
Next Post »
Thanks for your comment

Popular Posts