Resep Cumi Asin Kecap - Resep Masakan Indonesia
Cumi Asin Kecap |
Selamat datang di situs kitakoki.blogspot.com yang bertema masakan Indonesia, Pada kesempatan kali ini kami memposting artikel resep masakan dengan judul Cumi Asin Kecap. Berikut resep lengkapnya:
Bahan-bahan
- 2 ons Cumi Asin
- 4 buah semi jagung
- 2 buah Cabe merah
- 2 buah cabe ijo besar
- 2 buah tomat hijau
- 1/2 Bawang bombay
- 3 siung bawang putih
- 3 siung bawang merah
- secukupnya Kecap
- Garam
- Gula
- Merica
Langkah
- Rendam cumi pakai air hangat ±10-15menit, potong-potong sesuai selera. Lalu cuci lagi pakai air mengalir.
- Iris bawang, cabe,tomat
- Panaskan minyak masukan irisan cabe bawang tomat. Tumis sampai harum.
- Masukan cuminyang sudah dicuci bersih, taburi gula garam merica dan kecap. Boleh dikasih air sedikit. Aduk rata lalu koreksi rasa. Dan cumi pun siap disajikan bersama nasi hangat.
Anda telah membaca postingan artikel yang berjudul Cumi Asin Kecap pada situs kitakoki.blogspot.com. Terima kasih atas kunjungannya, Semoga bermanfaaat.
Related Keyword
- resep makanan indonesia
- Resep Makanan
- Resep Makanan Ayam
- Aneka Resep Makanan
- Resep Makanan Spesial
- Resep Makanan Enak
- Resep Resep Makanan
- ResepMasakan
- resep makanan nusantara
- resep makanan sederhana
- resep makanan sehari hari
- resep makanan ikan
- resep makanan jawa
ConversionConversion EmoticonEmoticon